Cara Mengatasi Sembelit Pada Ibu yang Baru Melahirkan

Sembelit adalah salah satu masalah yang paling sering dialami oleh banyak ibu yang baru melahirkan karena obat yang dikonsumsi dalam masa penyembuhan bisa memperlambat proses pencernaan. Oleh karena itu, ibu yang menyusui harus mengikuti pola makan yang sehat supaya tubuh ibu yang baru saja melakukan persalinan kembali fit sepeti sediakala.

(Foto/Ilustrasi: interkini.com)

Berikut adalah beberapa makanan yang baik dikonsumsi oleh ibu yang baru melahirkan agar pencernaan kembali lancar dan sembelit yang dihadapi dapat segera teratasi:

1. Air putih
Perbanyak minuk air putih setia hari, agar anda tidak kekurangan cairan sat menyusui.

2. Buah-Buahan
Buah-buahan mempunyai banyak kandungan serat yang dapat membantu sistem pencernaan anda. Buah juga menyediakan banyak vitamin dan nutrisi yang dibutuhkan oleh tubuh agar anda tetap sehat.

3. Bayam
Selain dapat membersihkan sistem pencernaan tubuh, bayam juga dapat memenuhi kebutuhan vitamin yang diperlukan untuk dapat memperlancar sistem pencernaan.

4. Sereal
Sereal merupakan makanan bebas lemak yang baik untuk ibu yang sedang menyusui, terutama untuk mencegah sembelit.

Demikianlah cara mengatasi sembelit pada ibu yang baru melahirkan secara alami.

0 Komentar ke "Cara Mengatasi Sembelit Pada Ibu yang Baru Melahirkan"

Post a Comment